Pastikan Kita Saling Membutuhkan

 Bersama Siapapun
Pastikan Kita Saling
Membutuhkan
"Temanmu yang setiap kali bertemu denganmu
selalu mengingatkan bagianmu di sisi Allah, lebih
baik dari temanmu yang ketika bertemu denganmu
selalu meletakkan dinar di telapak tanganmu".
(Bilal bin Saad rahimahullah)




Post a Comment

6 Comments

  1. torehan kalimat yang singkat namun padat dan sarat manfaat. Sepakat, dan benar2 dalem isinya, mas.

    ReplyDelete
  2. Aiwa... the real friend, as well as the real partner, will always bring good to us, show us the right path, coz they still wanna see us there, at Jannah, Insya Allah :)

    ReplyDelete
  3. Manusia..secara alamiah di ciptakan dengan fitrah saling membutuhkan..interdepence baik dgn sesama manusia maupun dengan alam semesta..

    ReplyDelete
  4. pencerahan bagi jiwa yang kering.
    sedikit saja, tapi teramat dalam.
    perinice

    ReplyDelete
  5. sudah pasti kita saling membutuhkan sobat, blog saya tidak mungkin ada visitor tanpa bantuan sobat...

    ReplyDelete
  6. Teman, seiring, sejalan, bahkan senasib dan sepenanggungan..... Terimakasih teman untuk sharing dan pertemanannya...

    ReplyDelete